Jika kamu berencana akan ikut paket internasional trip ke New Zealand dalam beberapa waktu dekat ini, ada baiknya persiapakan semuanya sebelum jauh – jauh hari. Buat pengalaman trip kamu di New Zealand menjadi pengalaman yang begitu berharga dan tak terlupakan, berikut ini 3 rekomendasi wisata terbaik di New Zealand untuk kamu.

⦁ Gletser Franz Josef

Gletser alami dengan pemandangan yang indah ini merupakan gletser yang menjadi favorit bagi para wisatawan asing maupun warga New Zealand sendiri. Selain itu Franz Josef merupakan gletser di dunia yang dapat dengan mudah dicapai.

Untuk mencapai titik gletser, kamu harus berjalan lagi kedalam selama 20 menit lamanya. Franz Josef juga merupakan salah satu tempat wisata yang memiliki tempat spot foto terbaik, jadi tidak heran jika tempat ini selalu masuk list tempat destinasi wisata dalam paket internasional ke New Zealand dan kamu harus mencoba sensasi berjalan di atas glester franz josef ini ya.

 

⦁ Hobbiton

Bagi para pencinta film Middle Earth, sepertinya kamu wajib mengunjungi tempat ini. Di Hobbiton kamu akan menemukan gubuk – gubuk tempat tinggal para hobit. Dan tempat wisata ini tidak pernah terlewatkan oleh wisatawan karena keunikan tempatnya.

Dan kamu juga dapat merasakan sensasi menginap dirumah hobit, dengan menyewa penginapan disektiar tempat wisata tersebut, yang masih bertemakan seputar hobit. Seru bukan? Kamu bisa merasakan sensasi seperti shooting film Middle Earth.

 

⦁ Air Terjun Bowen

Untuk melihat air terjun ini kamu harus menyusuri perairan yang sunyi dengan pepohonan disekitar perairan. Selama perjalanan menuju air terjun, kamu akan disuguhkan dengan pemandangan yang sangat indah, yang dapat membuat kamu tidak akan berhenti bercap kagum.

Dan perlu kamu ketahui, Air Terjun Bowen merupakan salah satu air terjun terbesar yang ada di Selandia Baru, tepatnya di Taman Nasional Fiordland.Nah itulah 3 rekomendasi tempat yang wajib kamu kunjungi ketika berlibur dengan paket internasional di New Zealand. Dari rekomendasi diatas hanyalah sebagai saja, masih banyak lagi tempat – tempat unik dan menyenangkan yang dapat kamu temukan disana.

promo-image